Cuitan yang Menyalakan Keputus Asaan Perempuan dari Justitia Avila Veda
Firdaus divonis gantung karena telah membunuh seorang germo. Meskipun begitu, Firdaus menyambut gembira hukuman gantung itu. Bahkan dengan tegas ia menolak grasi kepada Presiden yang diusulkan oleh dokter penjara. Menurut Firdaus, vonis itu justru merupakan satu-satunya jalan menuju kebenaran sejati. Ironis. Kalau berbicara soal keadilan untuk perempuan, saya selalu teringat dengan kisah ini. Kisah Firdaus … Read more